Motivasi Mencari Penghasilan Tambahan

Diperlukan motivasi atau semangat untuk dapat selalu melangkah maju, menghadapi hari esok, Lalu apakah motivasi kita dalam mencari Rupiah?

Paradigma Mencari Uang :
Di dunia ini ada 2 pola untuk Mencari uang :
Pola 1 :
dianut oleh 90% orang diseluruh dunia, sedangkan di Indonesia sekitar 97%

Orang BEKERJA (90%) menghasilkan UANG (10%) -> untuk mewujudkan Rencana Masa Depan (RMD)
Artinya Anda harus bekerja keras (90%) untuk menghasilkan uang (10%) demi mewujudkan rencana masa depan.

Pertanyaan yang timbul :
1. Apakah Anda harus tetap bekerja untuk mendapatkan uang ?
2. Jika Anda tidak bekerja, apakah masih bisa mendapatkan uang ?
Seandainya Anda bekerja secara terus menerus, perlu berapa tahun untuk mewujudkan RMD Anda ?

(coba dihitung dengan cara (yang ingin Anda beli) dibagi dengan (uang yang bisa Anda tabung setiap bulannya)

Robert Kiyosaki memberi nasehat, jika Anda masih di Pola 1, sebaiknya Anda segera mempersiapkan diri masuk ke pola 2 mengapa?

Berikut Penjelasannya :

Pada Pola 1 :

1. Pola pekerjaan tidak aman, untuk mendapatkan uang harus membarterkan waktu & tenaga.
Kalau suatu saat tidak mempunyai waktu atau tenaga ( mis ; kecelakaan, sakit, kena PHK, etc )
sehingga tidak bisa bekerja, maka tidak akan mendapatkan uang. Kemudian RMD Anda bagaimana ??

2. Memiliki penghasilan yg Linier. Penghasilan rata-rata naik 0-20% per tahun padahal kebutuhan
(BBM, tabung gas, air & listrik) naik 80-200% per tahun. Jadi hidup semakin lama semakin sulit.
Bayangkan, sampai kapan kita bisa memenuhi kebutuhan hidup kita?

Pola 2
hanya dianut oleh sekitar 10% orang di dunia tetapi mereka menguasai 90% uang di dunia.
Orang (10%) BEKERJA membangun ASET menghasilkan UANG (90%) untuk mewujudkan RENCANA MASA DEPAN (RMD)

Artinya :

Anda bekerja untuk membangun Aset katakanlah hanya selama 6–12 bln.
Asyiknya, setelah Aset terbentuk walaupun Anda tidak bekerja, Aset akan menghasilkan uang secara terus menerus,
selain itu Pola 2 sangat menggiurkan karena penghasilan kita tidak terbatas, jadi pasti dengan sangat mudahnya
Anda dapat mewujudkan Rencana Masa Depan (RMD) yang Anda inginkan.

Namun tidak banyak orang yang menjalankan Pola 2 ini.
Banyak alasan yang menyebabkan mereka mengurungkan niatnya untuk membangun ASET.
Salah satu diantaranya adalah terbatasnya MODAL dan kurangnya keahlian.

Pertanyaannya :

Apakah Anda termasuk salah satunya ???
Apakah Anda ingin punya Aset tapi malas membangunnya ?
Apakah yang Anda inginkan sudah seperti apa yang Anda dapatkan ??
Apakah yang ada dalam benak Anda hanyalah perasaan was-was ??

Sekarang permasalahannya, aset itu seperti apa saja?

" Keadaan Anda hari ini adalah hasil keputusan Anda sekitar 2 (dua) tahun lalu,
dan keadaan Anda 2 (dua) tahun ke depan adalah keputusan Anda hari ini "

Ilustrasi :

Seorang anak manusia (saat ini berusia 25 tahun) ingin mewujudkan impiannya yakni RMD, kebetulan dia seorang pegawai
yang nantinya pada purna tugasnya (30 tahun ke depan) akan mendapat tunjangan hari tua (pensiun).

Seperti pada umumnya, dalam melaksanakan tugas kesehariannya salah satunya adalah kedisiplinan, konsekuensi dan konsistensi.
Kita tahu bahwa 30 tahun ke depan adalah waktu yang sangat panjang, yang tentunya dalam pelaksanaan tugas pasti ada kendala,
dan disini kita anggap (hanya kita anggap tidak ada kendala).

Jika kendala itu terjadi dan membuat dia tidak bisa melaksanakan tugas dengan baik, apa yang akan terjadi......
sampai pada akhirnya berujung pada pemecatan.......adduuuuuhhhhhh.......betapa sedihnya kalau sudah demikian.....
lantas ....bagaimana....???

............okey........
Sekarang kita anggap tidak ada kendala, dan seorang anak manusia tadi sudah sampai pada penghujungnya (purna tugas) ...
pensiun...
Berarti dia sudah melaksanakan tugasnya selama 30 tahun..........wadduuuuhhhh.....lama banget........

Lantas bagaimana tentang RMD-nya.....??? Sudah tercapai...???
Jawabannya bervariasi.......ada yang jawab tercapai...ada yang jawab belum tercapai......
dan yang jelas.....dia selama 30 tahun membangun impiannya yakni RMD....!!!

Pertanyaan......
Apakah untuk mencapai RMD tersebut harus perlu waktu 30 tahun.......???.....
silakan jawab karena hanya Anda yang tahu......

Obsesi :
Jika untuk mencapai RMD tersebut bisa ditempuh dalam waktu yang relatif singkat, kenapa tidak.....???

Yaaah.....orang memang perlu berusaha untuk mencapai RMD, tapi tidak selalu dalam waktu 30 tahun...iyaa...kan ????

Bagaimana kalau hanya perlu waktu 10 tahun, 5 tahun, 3 tahun dan bahkan 1 tahun.....???? Apa bisa....???
Jawabannya juga terserah Anda....tapi ....pasti ada yang bisa.....bagaimana.....???

Caranya :

- Manfaatkan peluang disaat ada
- Pergunakan waktu se efisien mungkin
- Jangan takut untuk segera memulai
- Segala keputusan ada di tangan Anda

dan.....yang lebih penting...............

Pilih.......

kita bekerja untuk uang
( P7 = Pergi Pagi Pulang Petang Penghasilan Pas Pasan )

atau.....

uang bekerja untuk kita


Salam Sukses

Komentar

  1. An excellent blog post. The way you just did is not too common. As you have done your best, with class, to uncover so much information on this subject. I was impressed. Fake Tweet Generator is what you would like to know more about. You can use a Twitter tweet generator to create tweets. If we tweet, the same results will be generated.

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kerja Keras Adalah Energi Kita | Kerja Keras

Menjaring Backlink

Close